VISI MISI DESA MARGOYOSO
VISI
"MEWUJUDKAN DESA MARGOYOSO YANG MUDA, INOVATIF, GOTONG ROYONG, BERDAYA SAING DAN AMANAH" DIGDAYA
MISI
1. Mewujudkan pembinaan masyarakat dan memajukan kehidupan beragama;
2. Mewujudkan pemberdayaan masyarakat, pemuda dan olah raga;
3. Melaksanakan Pemerintah Desa yang amanah;
4. Mewujudkan pembangunan fisik dan non fisik yang berkualitas, pratisipatif dan transparan;
5. Mewujudkan masyarakat Margoyoso yang tanggap dan tangguh menghadapi bencana;
6. Meningkatkan profesionalitas dan tanggungjawab aparatur pemerintah desa dan menjalin kemitraan yang harmonis dengan Lembaga Desa, Lembaga Pemerintah maupun swasta dalam upaya memberikan pelayanan prima kepada masyarakat;
7. Membangun dan mendorong pengembangan dan optimalisasi sektor pertanian, perkebunan, kehutanan, peternakan dan perikanan baik dalam tahap produksi maupun pengolahan hasil;
8. Meningkatkan jaringan pasar dan perekonomian;
9. Membangun BUMDes dan Lembaga Keuangan Desa;
10. Mengembangkan Koperasi masyarakat desa;
11. Memasyarakatkan program pendidikan baik formal maupun non formal untuk meningkatkan kapasitas Sumber Daya Manusia;
12. Meningkatkan pelayanan kesehatan dan melaksanakan kegiatan penyuluhan kesehatan kepada masyarakat;
13. Mengembangkan pemberdayaan dan pastisipasi masyarakat;
14. Meningkatkan pengelolaan sumber air dan jaringan air bersih;
15. Memanfaatkan dan tetap menjaga kelestarian potensi dan sumber daya alam yang ada di desa;
16. Menjaga kearifan lokal.